Cara Menghilangkan Icon Obeng dan Tang di Blogger

Unknown
Cara Menghilangkan Icon Obeng dan Tang di Blogger



Apasih Fungsi dari Icon Obeng dan Tang di Blog??

Obeng dan Tang berfungsi untuk mengedit widged-widged yang kita miliki.



Apakan Icon Obeng dan Tang terlihan Oleng Pengunjung Blog??

Tidak, Icon Obeng dan Tang tidak akan terlihat oleh pengunjung. hanya pemilik blog lah yang dapat melihatnya



Seberapa Pentingkah Icon Obeng dan Tang Tersebut?? 

Sebenarnya dibilang penting juga penting, dibilang tidak juga tidak juga, icon itu berfungsi untuk mengedit Widged yang kita miliki tanpa harus masuk ke dasbor Blogger, dalam artian tidak repot-repot pergi ke halaman dasbor untuk mengedit Widged.




Tapi jika merasa terganggu dengan pemandangannya oleh Icon tersebut, berikutlah cara untuk menghilangkannya.


1. Login Ke >> Blogger

2. Pilih >> Tema Pada dasbor, lalu pilih >> Edit HTML untuk mengedit Template

tekan Ctrl+F untuk mencari kode di bawah ini.


< b:include name='quickedit'/>


Setelah menemukan kode seperti itu, hapuslah kode tersebut.


NOTE : Jumblah kode tersebut tergantung jumblah icon di blog sobat. jika ada 10 icon di blog maka jumblah kode tersebut juga ada 10, hapus saja semua kode tersebut.

3. Simpan Template...

4. Finish.


Coba lihat hasilnya di blog sobat.


Cookie Consent
Ikramlink.com serve cookies on this site to analyze traffic, remember your preferences, and optimize your experience.
Oops!
It seems there is something wrong with your internet connection. Please connect to the internet and start browsing again.
AdBlock Detected!
We have detected that you are using adblocking plugin in your browser.
The revenue we earn by the advertisements is used to manage this website, we request you to whitelist our website in your adblocking plugin.
Site is Blocked
Sorry! This site is not available in your country.